INFO cara membuat iklan melayang di Blog

Selain itu, untuk iklan PPC umumnya tidak diperbolehkan memasang iklan seperti ini, karena hal itu dapat melanggar kebijakan program PPC. Namun, apabila iklan mandiri, akan sangat dianjurkan, karena para advertiser cenderung berani membayar dengan harga tinggi untuk memasang iklan di posisi ini. Nah jika sobat sudah tahu dan telam berpikir dengan baik untuk memasang iklan seperti ini dan ingin menampilkan iklan melayang di blog berikut ini adalah
Cara Memasang Iklan Melayang diblog
1. Masuk ke blog anda.
2. Pilih Tab Tata Letak
3. Tambah Gadget Pilih HTML / JAVASCRIPT
4. Copy semua kode di bawah ini dan letakan di dalam Widget HTML yang terbuka tadi ;
<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:10px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}
.gbcontent{
float:right;
border:2px solid #A5BD51;
background:#ffffff;
padding:10px;
}
</style>
<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 30-w) : moveGB(20-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}
function moveGB(x0, xf){
var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.top = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="gb">
<div class="gbtab" onclick="showHideGB()"> </div>
<div class="gbcontent">
<div style="text-align:right">
<a href="javascript:showHideGB()">
.:[Close][Klik 2x]:.
</a>
</div>
<center>
Masukan Kode iklan atau Gambar yang anda inginkan di sini
</center>
<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.center = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script></div></div>
5. Tulisan berwarna biru di atas silahkan ganti dengan script kode iklan anda. Belum punya kode iklan? silahkan baca cara membuat kotak pasang iklan di blog
6. Simpan dan Lihat hasilnya.
Sekian tutorial singkat mengenai cara memasang iklan melayang diblog, semoga bermanfaat.
Sumber: seocips.com
Sumber: seocips.com
Posting Komentar untuk "INFO cara membuat iklan melayang di Blog"